Dalam artikel ini kami akan mencoba untuk memprediksikan pertandingan antara Inggris vs Kosta Rika dalam ajang pertandingan lanjutan Piala Dunia 2014 pada Group D .
Sempat menjadi tim yang tidak diunggulkan, pelatih Jorge Luis Pinto memberikan dorongan terhadap anak asuhnya untuk bekerja lebih keras lagi dan menunjukkan performanya sebaik mungkin, alhasil saat ini Kosta Rika telah memuncaki klasemen pada Grup D.
Dalam laga perdana kontra Uruguay, performa Kosta Rika juga sangat meyakinkan, dan memastikan kemenangan dengan skor 3-1. Dalam laga keduanya Kosta Rika juga berhasil menaklukkan Italia dengan skor 1-0. Bryan Ruiz yang memastikan kemenangan Kosta Rika pada menit ke-44 sebelum turun minim dan skor 1-0 tetap bertahan hingga pertandingan usai.
Performa yang ditampilkan tim Inggris justru berbanding terbalik dengan apa yang di capai oleh Kosta Rika. Dalam laga perdananya ketika melawan Italia, Inggris harus tertunduk malu saat tunduk dengan skor 2-1.
Hal yang serupa juga terjadi pada laga kedua Inggris ketika melawan Uruguay, tim Inggris kembali takluk dengan skor 2-1, gol yang di cetak oleh Wayne Rooney pada pertandingan tersebut ternyata mampu di balas oleh Luis Suarez dengan melesatkan 2 gol ke gawang Inggris.
Berikut di bawah ini akan kami coba tampilkan klasemen dan rekor pertemuan Inggris vs Kosta Rika beserta beberapa pertandingan terakhir dari Inggris vs Kosta Rika yang akan bertanding pada hari Selasa, 24 Juni 2014 jam 23:00 WIB.
Head to head Inggris vs Kosta Rika :
Belum pernah bertemu sebelumnya
Tujuh pertandingan terakhir Inggris :
20/06/14 Uruguay(N) 2-1 England
15/06/14 England(N) 1-2 Italy
08/06/14 England(N) 0-0 Honduras
05/06/14 Ecuador(N) 2-2 England
31/05/14 England 3-0 Peru
06/03/14 England 1-0 Denmark
20/11/13 England 0-1 Germany
Tujuh pertandingan terakhir Kosta Rika :
20/06/14 Italy(N) 0-1 Costa Rica
15/06/14 Uruguay(N) 1-3 Costa Rica
07/06/14 Costa Rica(N) 1-1 Ireland
03/06/14 Japan(N) 3-1 Costa Rica
06/03/14 Costa Rica 2-1 Paraguay
26/01/14 Costa Rica(N) 0-1 Korea Republic
23/01/14 Chile 4-0 Costa Rica
Perkiraan susunan pemain Inggris vs Kosta Rika :
Inggris : J. Hart, G. Johnson, L. Baines, S. Gerrard, G. Cahill, P. Jagielka, D. Sturridge, W. Rooney, D. Welbeck, J. Henderson, R. Sterling .
Kosta Rika : K. Navas, G. González, M. Umaña, C. Borges, Ó. Duarte, C. Bolaños, J. Campbell, B. Ruiz, J. Díaz, C. Gamboa, Y. Tejeda .
Bursa Pasaran
Inggris vs Kosta Rika
Handicap = 0 : 1 1/4
Over / Under = 2 1/2
Peluang = 60 – 40
Prediksi Bola
Inggris vs Kosta Rika oleh
BolaDJarum.Blogspot.com adalah
3 – 0 .
Title : PREDIKSI BOLA INGGRIS VS KOSTA RIKA 24 JUNI 2014
Description : Dalam artikel ini kami akan mencoba untuk memprediksikan pertandingan antara Inggris vs Kosta Rika dalam ajang pertandingan lanjutan Pia...